Dengan alat ini, anda dapat membuat sendiri pita untuk bagian pinggir
kain, alat ini memudahkan untuk melipat sisi kiri dan kanan kain,
sehingga membentuk pita yang rapi dan mudah digunakan
YOEYOEN Course adalah Lembaga Kursus yang cocok bagi kamu yang ingin belajar menjahit dari tingkat DASAR, TERAMPIL, MAHIR sampai yang profesional secara private. Tenang saja, kami juga menyediakan kelas reguler dengan harga yang tentu lebih murah dibandingkan dengan kursus private. Kamu akan belajar berbagai jenis teknik menjahit, mulai dari jahit pakaian muslimah, wanita, laki-laki, hingga anak-anak. Untuk informasi biaya dan persyaratan, kamu dapat menghubunginya lewat whatshapp kami.